RENATA adalah jurnal pengabdian masyarakat untuk semua masyarakat Indonesia. Jurnal ini yang tidak terbatas pada kalangan akademisi, peneliti, dan mahasiswa. Namun, jurnal inipun mencakup pada kelompok keilmuan, lembaga profesi, atau kalangan masyarakat lain yang membutuhkan publikasi dari kegiatan sosial kemasyarakatan, pengabdian kepada masyarakat, atau jenis social community services lainnya. RENATA yang di kelola oleh tim editor profesional yang dapat memberikan pengalaman publikasi jurnal pengabdian kepada masyarakat. RENATA menerbitkan naskah pengabdian kepada masyarat sebanyak tiga kali dalam satu tahun yaitu pada periode APRIL, AGUSTUS dan DESEMBER dan memiliki ISSN 2987-9736.

RENATA: Jurnal Pengabdian Masyarakat Kita Semua terindeks oleh :

       

Call for Paper Volume 4 Nomor 1 April 2026

2025-11-22

Kami mengundang Anda untuk mempublikasikan hasil kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat, sesuai lingkup RENATA: Jurnal Pengabdian Masyarakat Kita Semua, pada periode:

Volume 4 Nomor 1 April 2026
Kuota Artikel 25 Slot

Silahkan kirim Manuskrip Anda (doc / docx) melalui menu Register

Vol. 3 No. 3 (2025): Renata - Desember 2025

RENATA Jurnal Pengabdian Masyarakat Kita Semua Volume 3 Nomor 3, Desember 2025 dipublikasikan pada tanggal 5 November 2025. Pada edisi kali ini, RENATA menerbitkan artikel yang berasal dari beberapa afiliasi, seperti: STIKes Bogor Husada, Kota Bogor, Universitas Negeri Padang, Universitas Islam Negeri (UIN) Syekh Wasil Kediri, Politeknik Negeri Balikpapan, Universitas Peradaban Brebes, Institut Teknologi Sumatera, Universitas Islam Negeri (UIN) Syekh Wasil Kediri, Universitas Muhammadiyah Surakarta, Universitas Kuningan, Universitas Nasional Jakarta, Universitas Winaya Mukti Bandung, Universitas Kebangsaan Republik Indonesia Bandung, Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Jakarta, Poltekkes Kemenkes Tanjungkarang, Institusi Agama Islam Nasional Laa Roiba,  Universitas Harapan Bangsa, Banyumas, Universitas Pendidikan Ganesha, Universitas Indraprasta PGRI,Jakarta, Universitas Islam Negeri Palangka Raya, UIN Syekh Washil Kediri, Universitas Wiraraja Madura, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomia Bima

Published: 2025-11-22

Pemberdayaan Potensi Siswa Sekolah Dasar melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Da’i Cilik di MIN 2 Kota Palangka Raya

Authors: Muhammad Imron, Widyu Nazzillah Khoirun Nisa, Elva Ramadiyanti, Yulia Amelia
Abstract View: 11

Sosialisasi Pilkada 2024 Bagi Pemilih Generasi Z Di SMK Multicomp, Kalimulya, Depok

Authors: Rohmiati Sunaryo, Irwan Siregar, Nurlina Bangun, Wiwien Wirasati
Abstract View: 18

Pengembangan TOGA sebagai Upaya Mewujudkan Kesehatan Mandiri Masyarakat Desa Sidomakmur

Authors: Puji Gusri Handayani, Wina Musriati, Indah Rahmadani, Fitria Sagita, Muhammad Fauzan Abrar
Abstract View: 9

Festival Kopi Stie Expo Sebagai Sarana Edupreneurship Mendorong Inovasi Produk Dan Pemasaran Kopi Lokal

Authors: Aris Munandar, Nurul Huda, Aliah Pratiwi, Nafisah Nurulrahmatiah
Abstract View: 6

Pelatihan Diferensiasi Produk Ikan Cakul Terhadap Umkm Cakul Crispy

Authors: Isna Ainurohmah, Manda Calista Maheswari
Abstract View: 7

Pelatihan Pembukaan Akun Tiktok Shop Dan Live Streaming Sebagai Upaya Digitalisasi Umkm Kelurahan Jagasatru

Authors: Dhieka Lantana, Rahayu Lestari, Anisa Putri Kusumaningrum, Tri Waluyo, Fauziah Fauziah
Abstract View: 9

Pemberdayaan Dusun Mantren Dalam Pengembangan Budidaya Tanaman Obat Keluarga (TOGA) Menuju Desa Percontohan

Authors: Lutfiyatul Afifah, Atika Anggraini , Rosalina Rohmawati , Auliaur Rahmah, Ardika Lela Sari, Elisa Anindya Putri, M. Bahrul Huda Al Mahfudzi
Abstract View: 7

Pelatihan Berbasis Kompetensi Perawatan Berkala Alat Berat Small Excavator Terhadap Peningkatan Kompetensi Guru SMK

Authors: Wahyu Anhar, Syaeful Akbar, Mohamad Amin, Syahruddin Syahruddin, Ali Abrar, Ramli Ramli
Abstract View: 6

Pelatihan Pembuatan Laporan Keuangan Pelaku Usaha Mikro, Kecil, Dan Menengah (UMKM) Di Desa Badran Sari

Authors: Dila Tirta Julianty, Amalia Listiani, Fuji Lestari, Ayu Sofia, Muklas Rivai, Dwi Mahrani, Andi Fitriawati
Abstract View: 7

Pengenalan Pemasaran Digital Terhadap Produk UMKM Keripik Kharisma

Authors: Puja Julpatul Salisah, Salsabila Nurul Azizah
Abstract View: 10

Pelatihan Perancangan Inovasi Pembelajaran Menggunakan Canva dan Wordwall di SD Negeri Cileungsi 06

Authors: Rahayu Permana, Jawane Malau, Kurniawan Kurniawan, Nur Arini Arizah, Sri Retnarni Pangesti, Sri Yuliastuti, Yessi Lydia
Abstract View: 10

Implementasi Smokeless Burning Sebagai Alternatif Pengelolaan Sampah Minim Asap Di Desa Tengger Kidul Kecamatan Pagu Kediri

Authors: Atika Anggraini, Rif’’a Bariroh, Ahmad Yusuf Syaifullah, Farhan Ali Fauzi, Nadya Afida Putri, Masyitah Nur Elysia, Figo Adriano
Abstract View: 9

Pemberdayaan Mahasiswa untuk Edukasi Stunting melalui Media Flyer Kreatif: Studi Pengabdian Masyarakat di Kampung Malimping

Authors: Wiwi Uswatiyah, Siti Aminah, Chaira Saidah Yusrie, Ismail Mustaqim, Hani Tiara, Rose Salmah Rafliani, Farah Fatina, Siti Fatimah, Eva Suci Lestari Firman Arianto, Yogi Saputra Al Mumin
Abstract View: 11

Senam Hipertensi Untuk Mengendalikan Tekanan Darah Pada Lansia

Authors: Ronggo Adi Sutoyo, Hasna Fadhilah Qutrunnada , Fera Alfina Dinita, Sherly Nur Janah, Sinta Febiola, Agus Sudaryanto
Abstract View: 8

Pemanfaatan Tanaman Obat Keluarga (TOGA) Sebagai Terapi Non Farmakologis Untuk Pengendalian Hipertensi Di Kampung Situhiang, Desa Puraseda

Authors: Widi Siti Rodhiah, Antan Saldaw, Azahra Aqila F, Kon Yohanes, Lisda Karlina, Meri Meri, Nisa Sri Wahyuni, Shari Bella Shapira, Silfia Ismiati
Abstract View: 9
View All Issues