Pengenalan Pemasaran Digital Terhadap Produk UMKM Keripik Kharisma

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Puja Julpatul Salisah
Salsabila Nurul Azizah

Abstract

UMKM memiliki peranan penting bagi perekonomian Indonesia yang mampu membuka lapangan kerja baru dan meningkatkan serta memperkuat pertahanan ekonomi nasional. Di era teknologi informasi mengubah pemasaran yang terus mengalami perkembangan dan kemajuan teknis. Permasalahan utama dalam kegiatan penelitian UMKM ini yaitu cara pemasaran produknya masih dengan cara tradisional, seperti promosi dari mulut ke mulut, yang belum memanfaatkan teknologi digital untuk menjangkau pasar yang lebih luas. Seharusnya pemasaran produk harus lebih luas sesuai dengan perkembangan teknologi saat ini. Oleh karena itu kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk membantu pelaku UMKM dalam mengenal dan menerapkan pemasaran digital. Kegiatan dilakukan dalam tiga tahap: persiapan (observasi dan analisis kebutuhan), pelaksanaan (sosisalisasi, wawancara, dan pendampingan promosi digital), dan evaluasi. Hasil menunjukkan bahwa setelah dilakukan promosi digital  melalui media social dan pengenalan WhatsApp Business, terdapat peningkatan kesadarn mitra terhadap pentingnya pemasaran digital dan potensi peningkatan penjualan

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

References

  1. Penelitian J, Humaniora PS, Undari W, Anggia ), Lubis S, Program ), et al. USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT. Vol. 6. 2021.
  2. Laiven Harnesto Sagala, Nugraeni Nugraeni. Pengenalan Digital Pemasaran Terhadap UMKM Lesehan GBK dan Angkringan ganza. Aksi Nyata?: Jurnal Pengabdian Sosial dan Kemanusiaan. 2025 Jan 18;2(1):122–9.
  3. Irena Dinar Vania Sasikirana, Aulia Safira Dewi, Queena Aurora Khayzuran, Sabrina Puspa Firdausy, Denny Oktavina Radianto. Strategi Pemasaran Digital Yang Efektif Untuk Meningkatkan Daya Saing Perusahaan di Era Digital. Profit: Jurnal Manajemen, Bisnis dan Akuntansi. 2024 May 13;3(2):166–77.
  4. Hawa SD. Dampak Electronic Word Of Mouth (eWom) pada Smarthphone Xiaomi [Internet]. Vol. 2, Jurnal Sistem Informasi dan Teknologi Peradaban (JSITP). 2021. Available from: www.journal.peradaban.ac.id
  5. Robby Aditya, R Yuniardi Rusdianto. Penerapan Digital Marketing Sebagai Strategi Pemasaran UMKM. Jurnal Pelayanan dan Pengabdian Masyarakat Indonesia. 2023 Jun 21;2(2):96–102.